Blog ini dimaksudkan untuk membantu pemkot bandung dalam membangun bandung lebih baik, mensosialisasikan program-programnya,anda menemukan hal-hal yang ingin dibenahi dari kota bandung silahkan lapor ke http://lapor.ukp.go.id/
Tuesday, December 10, 2013
PROGRAM TAMAN DI KEPATIHAN BANDUNG
Setelah memindahkan PKL di jalan Kepatihan ke Gedebage, kawasan ini langsung diuji coba arus dua arah yang bertujuan untuk mengurangi kemacetan. Rencana menjadikan kawasan ini sebagai street retail juga terus berlanjut. Selain ditanami pohon bintaro, kini sudah ada taman di bahu jalan yang nantinya juga akan dihiasi lampu dan tempat duduk.
No comments:
Post a Comment